Pelet adalah pakan buatan berbentuk butiran padat dari campuran berbagai bahan baku bernutrisi. Pelet secara luas untuk memberi makan hewan ternak atau peliharaan seperti ayam, ikan, burung. Jenis pelet:

  • Pelet terapung: mengapung pada permukaan ikan, cocok untuk ikan lele, koi, nila
  • Pelet tenggelam: tenggelam ke dasar air, cocok untuk pating, udang
  • Pelet mini: cocok untuk burayak atau ikan kecil
  • Pelet warna: kaya akan zat sepeti spirulina untuk mencerahkan warna ikan
  • Pelet fermentasi: komposisinya terbuat dari bantuan mikroorganisme untuk meningkatkan daya tahan ikan

Simpan pelet pada tempat kering dan tertutup rapat dan perhatikan masa kedaluwarsa.